Buat anak zaman now biasanya liburan diisi dengan jalan-jalan dengan teman sebaya ataupun sekedar nongkrong di cafe ataupun mencoba travelin dengan pasangan berdua ataupun bersama teman-teman ke tempat wisata.
Berikut Lima Hal Yang Bisa Kamu Lakukan Selama Liburan baik itu bersama keluarga, sahabat, maupun teman dekat, teman tapi mesra, teman tapi cinta dan teman teman lainnya.
1. Olahraga
Berolahraga bisa menjadi salah satu aktivitas untuk membuat liburan kita menjadi seru, berolahraga sendiri maupun mengajak teman tentu lebih seru.
Selain membentuk badan yang sehat olahraga juga membuat fikiran dan badan tetap bugar.
2. Mengunjungi Tempat Bersejarah
Selain bisa menambah pengetahuanmu tempat bersejarah juga bisa menjadi tempat refreshing yang bagus untuk keluarga maupun teman-temanmu.
Harga yang terkanjangkau dan historical memories yang ada di tempat bersejarah seringkali menjadi daya tarik para wisatawan untuk mengunjungi tempat bersejarah.
Tempat bersejarah seperti gunung padang di cianjur, water castle di yogyakarta, candi borobudur, dan lain sebagainya.
3. Menonton Film
Menonton Film baik dirumah maupun di Bioskop sama menyenangkan nya untuk dilakukan menonton film-film favorit maupun film-film kartun seperti tom and jerry sambil menikmati nostalgia merupakan salah satu pilihan terbaik.
4. Bermain Game
Tidak ada salahnya untuk sekali-kali bermain game seperti Mobile Legend, PUBG, Free Fire, dan lain sebagainya.
5. Berkunjung Ke Tempat Saudara dan Keluarga Terdekat
Mudik atau berkunjung ke tempat saudara memang sangat mengasyikan disamping menambah silaturahmi kita juga bisa mendapatkan Tunjangan tertentu seperti Tunjangan Hari Raya ataupun Tunjungan pada hari lebaran tertentu.
Itulah beberapa hal yang bisa kamu lakukan di hari liburan kamu.
Happy Holyday!!!
0 Response to "5 Hal Yang Bisa Kamu Lakukan Pada Saat Liburan"
Posting Komentar